F. Pemetaan Keberagaman Produk dan Jasa Salah satu peluang pasar dapat dilihat dengan cara mengamati konsumen, focus pengamatannya meliputi : ü Barang dan jasa apa yang paling dibutuhkan konsumen ? ü Berapa banyak yang mereka butuhkan ? ü Kualitas yang mana yang paling tepat ? ü Berapa banyaknya ? Cara dalam merekayasa produk barang dan jasa agar diminati oleh konsumen, diantaranya ü Jenis-jenisnya diperbarui ü Kualitasnya dibeda-bedakan dan ditingkatkan ü Model dan desainnya bermacam-macam dan dibedakan ü Kemasan, warna, bentuk, ukuran, standart, merek dibuat sedmikian rupa sehingga lebih menarik. Pengembangan produk merupakan rangkaian aktivitas yang dimulai dengan analisa perpepsi dan peluang. Pengembangan produk merupakan aktivitas lintas disiplin yang membutuhkan kontribusi dari hampir semua fungsi yang ada di perusahaan, namun tiga fungsi yang selalu paling penting bagi proyek pengembangan produk, diantar
Komentar
Posting Komentar